Sabtu, 19 Mei 2012

Cara menghilangkan tanda error di pico

Hallo sobat pico! Kalian biasa selalu kesal jika ingin pergi ke suatu tempat atau jika ingin Follow buddies tetapi saat loading berlangsung mendadak pico kalian Error, kan? Sekarang saya akan menunjukkan cara untuk meng-atasi jika tanda Error itu datang kalian tetap bisa bermain pico dengan lancar :)... Menarik? Yuk coba sekarang :D
1. Mainkan Pico Kalian...
2. Pergilah kemanapun yang kalian suka
3. Saat tanda Error datang ketika kalian ingin berpergian ke suatu tempat. Lakukan aksi ini!
-------------------------------------------------------------------------------------------------------------
1. Tekan Buy Ameba Gold

2. Pindahkan tanda Error itu dan jika sudah aman ( layar permainan Pico kalian sudah terlihat jelas ) silang tanda Buy Ameba Gold itu

3. Silahkan bermain Pico kalian kembali tanpa harus reload pico kalian... dan, anggap saja pico kalian tidak pernah mengalami Error sebelumnya :)

Thanks You... Semoga bermanfaat!
* Meski kalian sudah membaca artikel ini, jangan sengaja membuat error pico kalian. Ingat! Ini hanya berfungsi jika connection error saja, jika lost connection dan kalian tetap bersikeras menggunakan trik ini. Pico kalian akan abu-abu dan keluar kata-kata yang menyuruh kalian untuk Refresh pico kalian.
*Note : Ini hanya bisa dilakukan di layar kecil

2 komentar:

  1. keren2 mksih ya info nya..
    tapi ingin tahu trick menghilangkan pico
    q liat2 sih pas kursi gerak2 in tiba2 jalan gmana tricknya tlong jawab terimah kasih..

    BalasHapus
    Balasan
    1. Wah maaf ya... Saya belum mengetahui caranya, nanti akan saya usahakan... Thanks you for comments :)

      Hapus